Jumat, 27 November 2009

TIPS MENJADI ORANG PINTAR.......

Kita sebagai siswa tentu menginginkan yang terbaik buat prestasi belajar kita di sekolah baik akademis maupun non akademis. Mungkin banyak dari kalian yang menggunakan sistem kebut semalam alias sks...sebaiknya sistem seperti itu harus kita hilangkan dari sekarang,paling nggak sebulan sebelum ulangan atau ujian adalah masa ideal buat mengulang pelajaran. Materi yang banyak bukan masalah. Aku akan kasi beberapa tips buat belajar kita jadi efektif:

Rabu, 18 November 2009

Apakah hipnotis bener-bener Bahaya???

wwwuuuiiiiihhh...serunya waktu pelajaran IT minggu lalu kita diselingin dengan pelajaran hipnotis(kayak romy rafael aja... :D)...waktu itu kita dikasi tau cara hipnotis orang(cara simpelnya sih...)itu dikasi karena di lingkungan sekolah lagi marak kasus kemalingan dengan modus hipnotis anak-anak kayak kita gini...hipnotis sebenarnya bukan seperti yang dituduhkan oleh berbagai pihak.Ilmu Hipnotis sesungguhnya sangat mulia karena ilmu ini bisa diterapkan untuk berbagai keperluan serta memberikan manfaat terhadap diri sendiri maupun orang lain.

Tips-tips memelihara anjing yang baik...

(hehehe..kenalin ini namanya poppy,,,its my lovely doggii)

Hallloo....apa kalian juga punya hewan peliharaan seperti saya?. Memang dengan memiliki hewan peliharaan dapat mengubah mood kita yang tadinya buruk / kesal di tempat kerja dapat menjadi fresh saat kita bermain bersama hewan peliharaan kita. Namun, tentunya kita juga harus tetap merawat dan menyayangi mereka sebagaimana mestinya. Nah, sekarang saya mau menjelaskan cara merawat anjing yang baik nih...berhubung saya pencinta anjing saya ingin berbagi sedikit " ilmu" untuk merawat anjing, tolong diliat ya...dan jangan lupa untuk memberi komentar... :)